Wednesday, March 28, 2012

My cook: Tumis Kangkung




TUMIS KANGKUNG

Bahan :
250 kangkung
5 buah cabe rawit, iris tipis
1 buah cabe merah, iris tipis
5 buah bawang merah, iris tipis
3 buah bawang putih, iris tipis
1/2 buah bawang bombay (kebetulan pas punya sih)
kecap, saori, garam secukupnya

Langkah :
- Siangi kangkung, petik sesuai selera, cuci bersih dan tiriskan
- Tumis bawang merah, bawang putih, cabe rawit, cabe merah dan bawang bombay
sampai harum.
- Masukkan kangkung, aduk sebentar sampai layu, kemudian tambahkan kecap, saori dan garam secukupnya.


Komentar:
Hmmm... Yummmiiiii....
recomended!

0 comments:

Post a Comment

 

Blog Template by YummyLolly.com / Header Butterfly by Pixels + Ice Cream